Mungkin cara ini sudah banyak yang tau namun ada baiknya saya bagikan lagi siapa tau ada yang lupa atau mungkin baru menemukan cara ini, sambil mengingat kembali pengalaman teman saya pada waktu mengerjakan skripsi dengan membagi file secara terpisah. Pada skripsi ataupun karya tulis ilmiah penomoran halaman memiliki format yang berbeda, pada setiap awal bab penomoran halaman terletak pada bottom dengan format nomor biasa (1,2,3..dst) sedangkan pada cover yg tidak memiliki nomor
halaman, kemudian daftar isi, kata pengantar, daftar gambar/tabel yang
biasanya diberi format nomor romawi (i ii iii iv dst).
Oke langsung saja simak langkah-langkahnya: